Kompetisi ini diikuti oleh berbagai sekolah dari seluruh wilayah Gresik dan berlangsung dengan penuh antusias serta persaingan yang ketat. Tim SMEKSA menunjukkan strategi, kekompakan, dan performa terbaik hingga berhasil menempati posisi runner-up.
Daftar Siswa Tim Esport SMEKSA
-
Achmad Rifki Romahdon (Kidzy // XI DKV)
-
Haydar Hilmy (Haydar // X DKV)
-
Tri Surya Danuarta (Arfam // X DKV)
-
Dude Arya Mandala (Duzzy // XI TKJ)
-
Muhammad Raffly Putra Susanto (Fly // X DKV)
Kepala SMK Sunan Ampel menyampaikan apresiasinya atas capaian membanggakan ini dan berharap prestasi tersebut dapat menjadi motivasi bagi siswa lain untuk terus berkarya dan berprestasi di bidang akademik maupun non-akademik.
Selamat kepada tim Esport SMEKSA! Semoga prestasi ini menjadi awal dari pencapaian-pencapaian yang lebih tinggi di masa depan.

Posting Komentar